Parah! 250 Ton Beras Ilegal Diam-Diam Masuk RI, Impor dari Mana?

2 hours ago 1
CNBC Indonesia News Foto News

FOTO

Thea Fathanah Abrar & Dok Kementan,  CNBC Indonesia

23 November 2025 21:00

Kementan Segel Gudang Beras. (Kementerian Pertanian)

Sebanyak 250 ton beras impor ilegal masuk ke Indonesia melalui Sabang, Aceh. Kementerian Pertanian (Kementan) langsung memerintahkan penyegelan gudang setelah menerima laporan pada Minggu (23/11/2025). (Kementerian Pertanian)

Kementan Segel Gudang Beras. (Kementerian Pertanian)

Beras tersebut diduga merupakan barang impor ilegal asal Thailand. (Kementerian Pertanian)

Kementan Segel Gudang Beras. (Kementerian Pertanian)

“Berasnya langsung disegel, tidak boleh keluar,” tegas Menteri Pertanian Amran Sulaiman. (Kementerian Pertanian)

Kementan Segel Gudang Beras. (Kementerian Pertanian)

Amran juga mengungkap adanya tanda-tanda bahwa pemasukan beras tersebut sudah direncanakan, karena izin impor dari Thailand telah terbit sebelum rapat koordinasi digelar di Jakarta pada 14 November. (Kementerian Pertanian)

Kementan Segel Gudang Beras. (Kementerian Pertanian)

Gudang tempat beras ilegal disimpan diketahui milik PT Multazam Sabang Group, dan sudah diberi garis polisi. Amran mengatakan pengungkapan kasus ini penting agar tidak ada lagi pihak yang mencoba melakukan praktik serupa. Ia juga menyebut ada indikasi pemeriksaan serupa tengah dilakukan di Batam, meski belum dapat dipastikan. (Kementerian Pertanian)


Read Entire Article
Perekonomian | Teknologi | Alam | Otomotif | Edukasi | Lifestyle |